Kunci Jawaban
Apabila melihat guru melakukan kesalahan, kita sebagai peserta didik harus?

Apabila melihat guru melakukan kesalahan, kita sebagai peserta didik harus?
a. Mencemoohkan
b. Menceritakan ke orang lain
c. Menegurnya dengan sopan
d. Membiarkannya
Jawaban: C. Menegurnya dengan sopan
Pembahasan:
Karena kita harus memberikan teguran jika melihat guru melakukan kesalahan, tetapi dengan teguran yang sopan, agar tidak terjadinya pertengkaran.
Contohnya:
“Maaf Bu, yang ini salah…”
Dengan begitu, akan tidak terjadinya pertengkaran.
Pertanyaan Berikutnya: Persatuan Dinasti Sanjaya dengan Dinasti Syailendra terjadi setelah?