Kunci Jawaban
Bilangan kuantum magnetik menunjukkan …

Bilangan kuantum magnetik menunjukkan Arah ruang orbital (A)
Bilangan kuantum magnetik menunjukkan …
A. Arah ruang orbital
B. Tingkat energi kulit
C. Subtingkat energi elektron
D. Perbedaan arah rotasi elektron
E. Kebolehjadian menemukan elektron
Jawaban: A. Arah ruang orbital
Pembahasan:
Bilangan kuantum magnetik menunjukkan jenis dan jumlah orbital dalam subkulit serta orientasi orbital dalam ruang. Nilai m berkisar dari –𝑙 sampai dengan +𝑙. Oleh karena itu, jumlah orbital dalam subkulit mengikuti urutan sebagai berikut:
Pertanyaan Selanjutnya: Peristiwa yang berhubungan dengan Hukum I Newton berikut adalah