HandphoneLaptopTutorial

Cara Menghubungkan Layar Hp Ke Monitor dengan Mudah

Rexdl.co.id – Cara menghubungkan layar hp ke monitor – bagi sobat pecinta game, terkadang anda pasti merasa kurang puas dengan tampilan layar hp yang kecil. Terkadang kita menginginkan tampilan yang besar agar visual yang disajikan semakin mantap. Namun seperti yang kita tahu bahwa hp terbatas luas layarnya. Lalu adakah solusi untuk mengatasi hal ini?

Cara Menghubungkan Layar Hp Ke Monitor dengan Mudah

Nah sekarang ini dengan kecanggihan teknologi, seseorang dapat menghubungkan layar pada hp ke monitor. Hal ini tentunya sangat mengasyikan ketika kita dapat melihat visual game yang semakin besar. Semakin besar tampilannya maka anda apat semakin puas dalam memainkannya. Bagaimanakah kiranya cara untuk melakukan hal ini?

Berikut rexdl akan bagikan cara menghubungkan layar hp ke monitor. Ada beberapa langkah yang harus anda ikuti untuk melakukan hal ini.

Cara Menghubungkan Layar Hp Ke Monitor

  • Pertama klik start pada pc, kemudian pilih aplikasi connect
  • Jika belum terdownload, maka anda dapat mendownloadnya terlebih dahulu.
  • Jika sudah ada aplikasinya di PC maka muncul tampilan user PC anda
  • Setelah muncul sekarang tinggal mengatur di HP anda
  • Pilih pengaturan, kemudian pilih koneksi
  • Setelah itu pilih berbagi
  • Maa secara otomatis HP anda akan mendeteksi user PC anda.
  • Pilih user PC anda dan sambungkan
  • Setelah itu, PC angda akan mendeteksi adanya proyeksi dari HP anda

Nah, cukup mudah bukan? Perlu anda ketahui bahwa proyeksi yang ditampilkan tiidak hanya gambarnya saja melainkan suara juga ikut masuk ke dalam proyeksi. Dengan begitu, anda akan dapat memainkan game kesayangan dengan tampilan yang lebih besar dan suara yang lebih menggelegar. Namun perlu diingat bahwa tidak semua jenis hp akan support dengan cara ini. Pastikan hp anda sudah mempunyai fitur yang memadai sehingga anda akan dapat menghubungkannya.

Semoga pembahasan kali ini bermanfaat bagi anda semua, nantikan tips-tips lain seputar teknologi untuk menambah pengetahuan kita semua.

Related Articles

Back to top button