AplikasiElektronikHandphoneKuota InternetLaptopTeknologiTutorial

Cara Pinjam Pulsa Telkomsel

Cara pinjam pulsa telkomsel sangatlah mudah dan cepat, pinjam pulsa juga merupakan salah satu fasilitas yang memang sengaja disediakan oleh pihak telkomsel. Untuk bisa melakukan peminjaman pulsa, kalian harus bisa memenuhi beberapa syarat dan ketentuan yang berlaku.

Dalam keadaan darurat fasilitas pinjam pulsa sangatlah membantu. Telkomsel menerapkan sistem paylater, dimana pengguna bisa melakukan peminjaman pulsa dan pembayaran nya dialihkan ke bulan berikutnya.

Syarat Pinjam Pulsa

Ada beberapa syarat yang harus kalian penuhi seperti ;

  1. Kartu telkomsel kalian sudah aktif lebih dari 60 hari
  2. Jenis kartu pabayar
  3. Tidak memiliki tunggakan pulsa sebelumnya
  4. Fasilitas pinjam pulsa memiliki limit 5 kali saja dalam 30 hari
  5. Pinjaman pulsa minimal Rp 3,000 sampai Rp. 15,000 dengan paket yang berbeda
  6. Akan ada penawaran dari pihak telkomsel sesuau frekuensi dan rata-rata pengisian pulsa perbulannya

Cara Pinjam Pulsa Telkomsel Beginilah

1# Pinjam Pulsa Lewat Aplikasi My telkomsel

Setelah kalian berhasil memenuhi persyaratan diatas, maka kalian sudah bisa menikmati fasilitas pinjam pulsa telkomsel. Untuk langkah-langkahnya kalian bisa simak baik-baik berikut ini;

  1. Download aplikasi Mytelkomsel di playstore ataupun app store
  2. Kemudian buka aplikasi dan log in menggunakan nomor selular kalian
  3. Klik menu belanja dengan ikon keranjang
  4. Pilih ikon spesial untuk kalian
  5. Pilihlah promo “hanya untukmu”
  6. Jika nomer kalian telah memenuhi kriteria kemudian akan muncul paket darurat
  7. Klik paket darurat dan kemudian kalian akan dapatkan pesan konfirmasi dari 5111 atau 5050
  8. Apabila kalian sudah mendapatkan pesan konfimasi maka pulsa darurat sudah bisa digunakan

2# Pinjam Lewat Kode USSD

Pinjam pulsa lewat kode USSD kalian tak perlu lagi download aplikasi loh btw. Untuk langkah-langkahnya kalian bisa menyimaknya berikut ini;

  1. Buka aplikasi atau fitur panggilan di handphone kalian
  2. Kemudian tekan tombol *555# setelah itu panggil dengan sim telkomsel kalian
  3. Jika nomer kalian telah memenuhi persyaratan maka langsung muncul di layar handphone kalian terkait Paket Darurat
  4. Ikutilah langkah-langkahnya
  5. Tunggulah beberapa saat sampai kalian mendapat pesan konfirmasi dari 511 atau 5050
  6. Paket darurat bisa langsung digunakan jika pesan dati 511 atau 5050 berisi konfirmasi telah berhasil

Semoga artikel yang kami buat dapat membantu dan memberikan banyak manfaat untuk kita semua,

Baca Juga

Cara Buat Link WhatsApp

Ubah Teks Jadi Suara

Upgrade OVO Premier Melalui Email

Cara Membuat Google Form Sederhana

Related Articles

Back to top button