Kunci Jawaban
Salah satu faktor yang menjadi penghalang terjadinya suatu perubahan yaitu ….

Salah satu faktor yang menjadi penghalang terjadinya suatu perubahan yaitu munculnya kepentingan-kepentingan yang sudah tertanam kuat (E)
Salah satu faktor yang menjadi penghalang terjadinya suatu perubahan yaitu ….
A. Kuatnya hubungan dengan masyarakat sekitarnya
B. Masyarakat yang terbuka terhadap hal-hal yang baru
C. Berkurang dan bertambahnya penduduk
D. Masyarakat yang mempunyai inovasi tinggi
E. Munculnya kepentingan-kepentingan yang sudah tertanam kuat
Jawaban: E. Munculnya kepentingan-kepentingan yang sudah tertanam kuat
Pembahasan:
Beberapa faktor yang dapat menjadi penghalang atau penghambat terjadinya perubahan sosial, diantaranya :
- Kurangnya hubungan dengan masyarakat lain menyebabkan masyarakat tidak mengetahui perkembangan yang terjadi di masyarakat lain yang dapat memperkaya kebudayaan masyarakat tersebut.
- Perkembangan ilmu pengetahuan yang terlambat dapat disebabkan oleh kehidupan masyarakat yang tertutup.
- Sikap masyarakat yang masih mengagungkan tradisi masa lampau dan cenderung konservatif.
- Munculnya kepentingan-kepentingan yang sudah tertanam kuat (vested interest). Orang selalu mengidentifikasi diri dengan usaha dan jasa-jasanya.
- Rasa takut akan terjadinya kegoyahan pada integrasi kebudayaan.
- Prasangka terhadap hal-hal baru.
- Hambatan yang bersifat ideologis.
- Kebiasaan tertentu dalam masyarakat yang sukar untuk diubah.
Pertanyaan Selanjutnya: Jumlah elektron maksimum yang terdapat dalam kulit M adalah